Apa Itu Gaps Saham?

Share this:

Banyak yang masih sangat asing dengan kata yang satu ini, yup Gaps, yang kita maksud di sini bukan google applikasi yah , namun Gaps pada saham, lalu apasih Gaps itu? dan apa fungsinya?.

Gaps adalah istilah yang di gunakan pada analisa teknikal untuk lompatan besar atau celah antara dua bar pada grafik harga dari instrumen keuangan, gaps terkadang bisa terlihat pada time frime permenitnya. Gap ini menunjukan adanya kesenjangan antara harga close dan harga open.

Fungsi dari Gap adalah sebagai support dan resistance, support sendiri merupakan sebuah level dimana penawaran mulai berkurang sedangkan permintaan bertambah sehingga harga akan naik, dan ketika harga melompat ke atas dan membentuk Gap maka itu akan menjadi support untuk pergerakan harga di masa yang akan datang.

Sedangkan resistance adalah sebuah level dimana penawaran sudah terlalu banyak dan pemintaan sudah mulai berkurang sehingga harga pasar akan turun, dan ketika harga mengalami penurunan dan membentuk sebuah Gap, maka itu akan menjadi sebuah support untuk pergerakan harga di masa yang akan datang. Dan Gap terbagi menjadi beberapa jenis yaitu :

  • Common Gaps

Common gaps seringkali muncul dan merupakan gap yang terjadi secara normal loncatan harganya yang terjadi tidak terlalu besar dari harga sebelumnya.

Description: C:\Dewi Fitri\image forek\common.png
  • Breakaway Gaps

Breakaway gaps adalah gap yang menandai terbentuknya pola trend baru setelah harga break out dari daerah konsolidasi, volume akan naik dengan luar biasa.

Description: C:\Dewi Fitri\image forek\breakaway.png
  • Runaway Gaps

Merupakan gap yang terjadi oleh naiknya minat beli atau jual terhadap saham tersebut.

Description: C:\Dewi Fitri\image forek\runaway.png
  • Exhaustion Gaps

Adalah gap yang terjadi pada akhir suatu trend dan merupakan sinyal awal suatu pembalikan arah.

Description: C:\Dewi Fitri\image forek\exha.png

Dengan adanya artikel ini jadi sekrang anda sudah tahu kan apa itu gap dan bagaimana fungsinya. Anda juga dapat belajar tentang analisa teknikal melalui program kami yaitu Private Training Saham dari PT.Pelatihan Profit Internasional. Yang akan di bimbing langsung oleh Tim Research Analis kami yang sudah handal di bidangnya, tentukan saja apa yang anda ingin pelajari agar tim kami menyiapkan modulnya, anda juga dapat melakukan private training secara langsung maupun online melalui aplikasi Zoom dan Skype. Jangan sia-siakan kesempatan ini untuk anda segera join bersama kami dan dapatkan manfaatnya serta keuntungan promonya.

Hanya dengan $100 saja untuk 1x pertemuan.

Untuk harga Promo Bulan Mei 2020.

$270 untuk 3 kali pertemuan.

$530 untuk 6 kali pertemuan.

$840 untuk 12 kali pertemuan.

Tunggu apalagi, Segera hubungi Online Marketing PT. Pelatihan Profit Internasional untuk mengikuti Program Private Training.

Online Marketing :

Syarat dan ketentuan berlaku.

Jika anda menyukai informasi dari artikel ini dan mau tahu informasi seputar edukasi trading lainnya? Kami siap  memberikan edukasi yang sangat informatif. Mau tahu caranya ?

Temukan kami di Channel Sosial Media lainnya

link :

  1. Website : www.PelatihanProfitInternasional.com
  2. Telegram : https://t.me/NewsUpdatePPI
  3. Instagram : @PelatihanProfitInternasional  
  4. Facebook : PT. Pelatihan Profit Internasional
  5. Youtube : Pelatihan Profit Internasional

Dapatkan informasi seputar edukasi trading gratis lainnya dengan cara klik link di atas.

  • Untuk konsultasi online gratis
  • Untuk berlangganan Signal Forex dan Signal Commodity
  • Registrasi dan jadwal edukasi rutin
  • Whatsapp 0817-7234-5888
  • Hunting 021-5964-5999/021-5964-5888

Jika anda tetap mau menerima update dari kami mengenai promosi, jadwal edukasi dan berita penting lain, klik linkTelegram ini  
https://t.me/NewsUpdatePPI Disini kami memberikan INFORMASI SEPUTAR TRADING LENGKAP GRATIS SETIAP HARI LHO!!

Loading

Share this:

Leave a Reply